Fakta Menarik Tentang Makanan

6 Jenis Makanan Sehat Untuk Kesehatan Tulang

Memiliki tulang yang kuat dan sehat sangat penting karena memiliki fungsi untuk melindungi organ-organ kita dari cedera dan juga menentukan bentuk tubuh kita. Seiring bertambahnya usia, tulang kita akan berubah dan berkembang, oleh karena itu supaya berfungsi sebagaimana mestinya kita harus memberikan tulang nutrisi yang dibutuhkan (terutama kalsium dan magnesium).

Berbagai macam makanan yang dapat membantu Anda memiliki tulang yang kuat. Ada 6 Makanan yang harus dikonsumsi untuk membuat tulang sehat & kuat :

Makanan Sehat Untuk Tulang

1. Bayam

Jenis sayuran berdaun hijau seperti bayam juga menjadi togel hongkong sumber makanan berkalsium tinggi. Dalam 100 gr bayam diketahui mengandung sekitar 99 mg kalsium. Bayam juga diperkaya oleh mineral dan vitamin lain, seperti zat besi, vitamin A, dan vitamin C.

Namun, bagi orang yang memiliki penyakit asam urat perlu berhati-hati dalam mengonsumsi bayam. Hal ini karena bayam mengandung senyawa purin yang tinggi sehingga konsumsi berlebih dapat menyebabkan asam urat kambuh.

2. Susu

Susu merupakan sumber makanan tinggi kalsium yang baik untuk kesehatan tulang, terutama susu sapi dan kambing. Pasalnya, jumlah kalsium dalam satu gelas susu sapi mencapai 275–300 mg dan 330 mg untuk satu cangkir susu kambing.

Kandungan kalsium dalam susu diketahui lebih mudah diserap oleh tubuh. Bahkan, minuman berwarna putih ini juga kaya akan vitamin A, vitamin D, dan protein yang dapat melengkapi kebutuhan nutrisi harian Anda.

Namun, bagi orang yang memiliki alergi susu atau olahan susu sapi dan kambing dapat mengganti asupan kalsium dengan makanan atau minuman tinggi kalsium lainnya.

3. Kale

Kale juga memiliki kandungan kalsium yang cukup tinggi. Dalam 128 gr kale yang sudah dimasak terdapat sebanyak 192 mg kalsium. Tidak hanya itu, kale juga menawarkan beragam vitamin, seperti vitamin A, vitamin C, dan vitamin K.

4. Brokoli

Brokoli mengandung berbagai nutrisi yang baik untuk tubuh, salah satunya kalsium. Pasalnya, dalam satu porsi atau setara dengan 128 gr brokoli mengandung 60 mg kalsium. Selain sumber kalsium, brokoli juga termasuk dalam sumber vitamin C yang baik.

Untuk memperoleh manfaatnya secara optimal, tambahkan brokoli ke dalam menu harian atau bisa juga mengolahnya menjadi togel singapore salad sayur yang lezat untuk camilan di sela-sela waktu makan.

5. Ikan Sarden dan Teri

Ikan sarden tidak hanya memiliki rasa yang nikmat tetapi juga menjadi salah satu makanan tinggi kalsium. Kandungan tersebut diperoleh dari tulang ikan sarden, sehingga sebaiknya jangan menyisihkan tulangnya ketika Anda mengonsumsi ikan sarden. Meski begitu, ikan kalengan tidak baik jika dikonsumsi secara berlebihan, sehingga Anda harus tetap memperhatikan jumlah porsi yang pas.

Selain sarden, ikan yang menjadi salah satu makanan berkalsium tinggi adalah teri. Kandungan kalsium dalam ikan teri juga bisa diperoleh dari tulangnya. Sehingga, akan lebih baik jika Anda mengikutkan tulang teri ketika sedang memakannya.

6. Keju

Keju merupakan salah satu makanan berkalsium tinggi sekaligus produk susu yang banyak digemari. Hampir semua jenis keju memiliki kandungan kalsium yang tinggi, namun paling banyak ditemukan pada keju parmesan. Dalam 28 gr keju parmesan mengandung sekitar 331 mg kalsium. Anda dapat menambahkan keju dalam hidangan salad atau sebagai topping roti.

Exit mobile version